Monday, 13 May 2013

Allah itu akan menyerahkan pada kita, pertama dunia yang kecil, yaitu dunia kerajaan tubuh kita, agar kita bisa memerintah di dalamnya dengan adil dan bijak, hati sebagai raja, pikiran sebagai perdana menteri, panca indra tubuh sebagai para punggawa, jika kita belum bisa memerintah dengan benar di anggota tubuh kita, kok kita berusaha memerintah pada dunia yang lebih luas, maka kerusakan lah akibatnya, tapi jika kita bisa memerintah pada anggota tubuh kita, dengan koordinir yang sangat tersistimatis dan terencana maka ketika kita masuk dalam pemerintahan dunia yang lebih besar, akan memperoleh kemakmuran dan kemaslahatan, gemah ripah loh jinawi, dunia yang lebih luas itu dunia keluarga, lalu dunia kebanyakan orang, dan menjadi khalifah di muka bumi, bukan khalifah yang dipilih rakyat, tapi khalifah yang dipilih Allah... tanpa pakaian kebesaran, tanpa mahkota, tanpa kelengkapan tentara, tentaranya dari Allah, dan kehormatannya di sisi Allah, sebab bukan khalifah manusia, tapi khalifatulloh.
Para wali Allah yang memegang wilayah...diserahi mengatur dunia jin dan manusia.

No comments:

Post a Comment